10 Jenis Puding di Eropa Yang Wajib Kamu Coba

Puding menjadi salah satu pilihan menu hidangan penutup yang cukup digandrungi di Eropa. Sajian bercita rasa manis ini memang terbilang memiliki tekstur yang ringan sehingga kerap dinantikan setelah menikmati sajian utama. Puding populer di Eropa ternyata variannya cukup beragam. Hal ini dikarenakan puding-puding tersebut berasal dari negara yang berbeda sehingga bahan yang dibuat pun berbeda. …

10 Jalur Pendakian di Eropa yang panoramanya memukau

Eropa memang menjadi salah satu destinasi impian banyak wisatawan dari berbagai dunia. Tak hanya karena keindahan kota-kotanya yang dipenuhi bangunan klasik juga modern, namun Benua Biru ini juga memiliki keindahan alam yang patut untuk dikunjungi. Khususnya bagi pendaki dan pecinta alam. Bagi kamu yang ingin menikmati keindahan alam Eropa dengan cara mendaki, tak ada salahnya …

10 Minuman Khas Eropa Kesegarannya Bikin Mulut Bahagia 10 Minuman khas Eropa

Mencoba sensasi kuliner serta minuman khas berbagai negara tentu menjadi hal seru yang bisa Anda lakukan saat berlibur ke luar negeri. Berbagai hidangan diolah dengan bumbu yang khas sehingga menghasilkan cita rasa lezat dan unik. Begitu pula dengan minuman. Ada cukup banyak minuman khas berbagai negara yang bisa Anda coba. Selain unik, beberapa minuman juga …

10 Destinasi Islami Di Eropa Kaya Dengan Nilai Sejarah Juga Religi 10 destinasi islami di eropa

Benua Eropa memang dikenal memiliki keindahan yang luar biasa. Tak hanya wisata alam, wisata sejarah dan wisata kuliner pun cukup menarik untuk ditelusuri disini. Eropa memang menjadi destinasi favorit banyak orang untuk berlibur karena daya tariknya tak pernah habis. Namun, dibalik gemerlapnya negara-negara Eropa, kamu bisa menemukan sisi lain yang bernuansa Islami disana. Kamu bisa …